Perangkat lunak yang
digunakan untuk mengelola dan memanggil kueri (query) basis data disebut
sistem manajemen basis data (Database Management System, DBMS). DBMS
memiliki karakteristik sebagai berikut:
• Software program
• Supplements
operating sistem
• Manages data
• Queries data and
generates reports
• Data security
Sistem basis data
adalah sistem yang terdiri atas kumpulan file-file yang saling
berhubungan dan dikelola oleh program (DBMS) yang memungkinkan beberapa pemakai
dan atau program lain yang memiliki otoritas untuk mengakses dan memanipulasi
data tersebut. Kelebihan pemakaian DBMS adalah:
• Data berdiri sendiri
(Data Independence)
• Pengaksesan data
efisien (Efficient data access)
• Integritas data dan
keamanan terjamin (Data integrity and security)
• Administrasi data (Data
administration)
• Dapat diakses
bersamaan (Concurrent access )
• Recovery saat terjadi kegagalan (Crash recovery)
• Mengurangi waktu
pembangunan aplikasi (Reduced application development time)